News  

Hujan dengan intensitas tinggi dan angin kencang terjadi di wilayah Kabupaten Pohuwato, Provinsi Gorontalo, pada Sabtu (8/1/2022). Hujan lebat pada pukul 16.00 waktu setempat itu memicu terjadinya longsor hingga merusak satu unit jembatan.

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.